Thursday, April 1, 2010

Port yang sangat sering dilakukan penetrasi (hacking)

Di bawah ini beberapa port yang sangat sering dilakukan penetrasi (hacking) oleh para peretas :

* TCP port 20 dan 21 FTP (File Transfer Protocol)
* TCP port 23 Telnet (Terminal Emulation)
* TCP port 25 SMTP (Simple Mail Transfer Protocol)
* TCP dan UDP port 53 DNS (Domain Name System)
* TCP port 80 dan 443 HTTP dan HTTPs (Hypertext Transfer Protocol)
* TCP port 110 POP3 (Post Office Protocol version 3)
* TCP dan UDP port 135 RPC
* TCP dan UDP port 137 – 139 NetBIOS over TCP/IP
* TCP dan UDP port 161 SNMP (Simple Network Management Protocol)

demikian, semoga bermanfaat sebagai antisipasi keamanan jaringan anda.

No comments: